Jumat, 26 Agustus 2016

Cita-cita Mukidi

Mukidi is back.....

Bu Guru Bertanya Pada murid-muridnya...

Guru  : Dian, apa cita- citamu ?

Dian   : Saya mau jadi dokter, punya rumah sakit sendiri, rumah besar, mobil mewah, ingin membahagiakan kedua orang tua dan suami !!!

Guru : Bagus dan mulia sekali cita-cita kamu !!! dan kalauMukidi apa cita-cita mu ?

Mukidi : Menikah dengan Dian bu guru !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar